Selasa, 10 September 2013

Visi & Misi PSIK FK-UNSRAT

VISI Program Studi Ilmu Keperwatan FK-UNSRAT


Menjadikan PSIK FK-USRAT sebagai institusi pendidikan keperawatan yang memiliki komitmen penuh pada pelayanan keperawatan yang profesional, pengembangan ilmu keperawatan dan penelitian dengan menghasilkan lulusan sarjana keperawatan yang profesional dan diakui secara internasional, mampun berkopentensi diasar lokal, regioanl, dan bahkan global.
Misi Program Studi Ilmu Keperawatan FK-USRAT


a. Membentuk manusia utuhnya yang berjiwa pancasila , sehat jasmani dan rohani, memiliki kepribadian yang mantap , cerdas dan berbudi pekerti luhur , mencintai dan menghargai semua manusia , besikap demokrasi, memiliki pengetauan dan keterampilan , kreatif , kritis , maupun kerja sama , bertanggung jawab terhadap masa depan bangsa dan Negara daam rangka melaksanakan tri dharma perguruan tinggi.

b. Menjadikan PSIK - FK UNSRAT Manado sebagai pusat pengembangan ilmu pengetahuan , teknologi dibidang keperawatan , kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat , mengkaji dan memanfaatkan sumber daya dan potensi yang ada diwilayah nusantara dan kawasan pasifik sesuai pola ilmiah pokok PSIK FK-UNSRAT dan kebutuhan pembangunan sekarang dan masa depan.

c. Mendidik Mahasiswa agar mampu mneguasai ilmu pengetahuan dan teknologi dibidang keperawatan , berjiwa penuh pengertian serta memiliki rasa tanggung jawab besar terhadap masa depan bangsa dan Negara Indonesia dalam rangka pelaksanaan tri dharma perguruan tinggi.

d. Mengembangkan tata kehidupan kampus sebagai masyarakat ilmiah yang berbudaya bermoral pancasila dan kepribadian Indonesia.

e. Pusat pembangunan keperawatan gerontik sebagai benuk tuntutan masa depan ditandai meni
ngkatnya umur harapan.

f. Hidup yang berdampak pada peningkatan masalah - masalah keperawatan pada usia lanjut.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar